Rabu

Cara Pandang Kita Terhadap Suatu Masalah Masih Bermasalah.


                Dua orang anggota pasukan berkuda pada abad pertengahan saling berselisih mengenai warna sebuah monumen kuno. Yang satu mengatakan bahwa warna monumen tersebut adalah kuning, dan yang satu mengatakan bahwa warnanya biru. Padahal, monumen itu sebenarnya berwarna kuning dan biru, karena kedua sisi monumen tersebut memang diberi warna yang berbeda denga sisi yang lain.



                Kedua orang gagah perkasa ini tidak mau berhenti sejenak untuk meneliti warna monumen pada kedua sisinya. Cita-cita mereka hanyalah ingin mengalahkan dan menunjukan kesalahan yang lain.


                Oleh karena itu hasilnya hanyalah saling melemparkan umpatan pedas dan menghunus pedang serta anak panah untuk berkelahi.

0 comments

Posting Komentar

Silahkan Berikan Komentar Anda Disini.

Ping your blog, website, or RSS feed for Free