Selasa

Tutorial PHP 12 : Parameter Dalam Function


Sekarang kita akan membahas mengenai parameter didalam function, setelah pada tutorial sebelumnya kita membuat sebuah function namun tidak memiliki sebuah parameter, sekarang kita akan mencoba untuk membuat sebuah function yang memiliki sebuah parameter. Langsung saja buat sebuah projek php baru lalu ketikan scriptnya seperti pada gambar dibawah ini :






Pada script diatas kita membuat sebuah function dengan nama jajal dimana didalam function tersebut memiliki sebuah parameter yaitu variabel dengan nama kalimat. Dimana didalam function jajal tersebut bertujuan untuk menampilkan nilai dari variabel kalimat dan juga menampilkan kata Firdan!. Setelah mendefinisikan function jajal, selanjutnya kita mencoba menampilkan function jajal tersebut dan juga mendifinisikan nilai dari paramater function jajal dengan nilai Hallo dimana nilai Hallo merupakan nilai yang akan kita berikan untuk variabel kalimat. Maka output yang akan ditampilkan pada browser adalah seperti pada gambar dibawah ini :
 

Selamat belajar dan semoga tutorial PHP mengenai parameter dalam function ini bermanfaat bagi anda yang menggunakannya.

0 comments

Posting Komentar

Silahkan Berikan Komentar Anda Disini.

Ping your blog, website, or RSS feed for Free